Postingan

Artikel aksi nyata budaya positif

Gambar
 AKSI NYATA "Budaya Positif" Oleh : Ika Wahyu Saktiani, S.Pd CGP Angkatan 4 Kab. Asahan SDN 014684 Dadimulyo A. LATAR BELAKANG Budaya positif disekolah merupakan nilai - nilai, keyakinan - keyakinan, dan kebiasaan - kebiasaan disekolah yang berpihak pada siswa agar siswa dapat tumbuh dan berkembang menjadi pribadi yang bertanggung jawab, kritis, dan penuh hormat. Kesadaran akan penerapan disiplin masih berdasarkan motivasi ekstrinsik, dimana pembiasaan positif yang diterapkan bukan disiplin positif, namun menganut reward. Komunikasi yang dibangun masih satu arah, peran atau kontrol guru belum sampai pada tahap manager melainkan sebagai hasil bagi murid. Bagaimana mendisiplinkan peserta didik bermula dari kesadaran, dan menumbuhkan motivasi intrinsik. Pada intinya pemikiran Ki Hadjar Dewantara, guru sebagai penuntun siswa menuju kebahagiaan dan keselamatan dengan memperhatikan kodrat anak dan kodrat zaman. Budaya positif menuntun siswa untuk melakukan hal positif sehingga dapa